Banjir Terjang Bogor

- Selasa, 19 Mei 2020 | 01:13 WIB
PhotoPictureResizer_200419_214426294_crop_800x445
PhotoPictureResizer_200419_214426294_crop_800x445


Bogor Times, Kabupaten- Tingginya intensitas hujan di wilayah Bogor menyebabkan terjadinya banjir di sejumlah wilayah pada Senin (18/5/2020).





Kasi Kesiapsiagaan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bogor, Mohammad Adam mengatakan setidaknya yang tergenang banjir. 





"Saat ini banjir di Leuwi Nutug, Citeureup dan Cijayanti namun mulai surut," kata Adam.





Menurutnya, banjir tersebut hingga mencapai ketinggian hingga lutut orang dewasa.





"Banjir disebabkan meluapnya sungai Cileungsi, tadi memang dihulunya sempat siaga satu," kata Adam. 





Dia mengatakan banjir juga berpotensi terjadi di wilayah Bojongkulur. Sementara saat ini hujan khususnya di Kota Bogor telah kembali berhenti. 
 


Editor: Saepulloh

Tags

Rekomendasi

Terkini

Gandeng Pemuda, PMII INAIS Gelar Pesantren Kilat

Minggu, 31 Maret 2024 | 16:13 WIB

Gaspool, Jaro Ade Siapkan Tim Sukses

Sabtu, 30 Maret 2024 | 06:00 WIB
X