Sering Ikuti Konser Musik, Berpotensi Penyakit Kuping atau Telinga hingga Bisa Tuli

- Jumat, 8 Oktober 2021 | 17:12 WIB
Gangguan telinga dari Konser Musik. Berdampak fatal dalam jangka waktu lama. (Rosyka/Bogor Times)
Gangguan telinga dari Konser Musik. Berdampak fatal dalam jangka waktu lama. (Rosyka/Bogor Times)

Bogor Times - Konser musik menjadi satu aktivitas publik yang dinikmati oleh panca indra telinga atau kuping

Konser musik tak terpisahkan dari minat masyarakat baik para generasi milenial hingga orang tua.

Namun siapa sangka konser musik ternyata menjadi bagian yang tak terpisahkan dari dampak awal mulanya penyakit pendengaran.

Baca Juga: Jangan Malu Gunakan Alat Bantu Pendengaran, Kini Alat Bantu Itu Sudah Berevolusi

Lalu apakah benang merahnya antara konser musik dengan pendengaran atau panca indra kuping atau telinga.

Pasti, menjadi infoemasi yang menggembirakan ketika ada artis favorit kita bikin konser musik.

Namun tidak percaya?, mendengarkan konser musik itu bisa membuat gangguan pendengaran kita. Lalu apa dan kenapa ?

Baca Juga: Pentingnya Kenali Nama Anatomi Telinga untuk Jaga Kesehatan Telinga atau Kuping Kita

Mendengarkan musik di sebuah konser itu memiliki tingkat-tingkat 90 hingga 120 desibel.

Padahal, batas aman yang diperbolehkan adalah 80 desibel lho.

Artinya, 90 persen itu menjadi kemampuan telinga yang berada di luar batas.

Baca Juga: Gejala Ringan Ayo Kenali Hingga Berat Penyakit Telinga atau Kuping

Memang sih, kerusakan pendengaran akibat sering menonton konser itu gak langsung menyebabkan tuli.

Tapi kerusakan itu akan terjadi secara bertahap, biasanya dimulai dengan adanya suara berdenging tanpa sebab atau disebut tinitus.

 

Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: Ahmad Fauzi

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Hirup Inhaler Tidak Batalkan Puasa, Simak Hujah

Kamis, 14 Maret 2024 | 11:49 WIB

Asam Lambung? Jangan Makan Lima Makanan Berikut

Senin, 22 Januari 2024 | 06:05 WIB

Simak Tips Jaga Kesehatan Saat Kemarau

Sabtu, 9 September 2023 | 06:05 WIB

Beberapa Tips Sehat Hadapi Polusi Udara

Sabtu, 2 September 2023 | 21:42 WIB

Bumbu Dapur yang Baik untuk Kesehatan Tubuh

Rabu, 19 Juli 2023 | 19:20 WIB

Jantung Anda Ingin Sehat? Minum Air ini

Rabu, 19 Juli 2023 | 18:32 WIB

Kontrol Gula Darah Dengan Air ini

Rabu, 19 Juli 2023 | 14:28 WIB

Sederet Manfaat Pisang Bagi Tubuh.

Rabu, 19 Juli 2023 | 14:12 WIB

Manfaat Air Kelapa Untuk Kesehatan Badan

Rabu, 19 Juli 2023 | 14:04 WIB

Ketahui Manfaat Mengkonsumsi Jagung

Kamis, 13 Juli 2023 | 07:55 WIB

Manfaat Daun Sirih untuk Kulit

Selasa, 11 Juli 2023 | 19:24 WIB
X