• Minggu, 24 November 2024

Ayam Kecil dan Bau Dikeluhkan KPM Desa Cogreg

- Sabtu, 16 April 2022 | 17:48 WIB
Ayam Kecil dan Bau dalam Program BPNT/ Sembako (Bogor Times)
Ayam Kecil dan Bau dalam Program BPNT/ Sembako (Bogor Times)

Bogor Times- Tak henti-hentinya Program Sembako Kementerian Sosial (Kemensos) Republik Indonesia menuai masalah. Ayam kecil dan bau kembali rugikan Warga Desa Cogreg. Khususnya untuk Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

"Ayamnya kecil dan bau. Sangat tidak layak," kata Oleh (44) warga Rt 01/ 03 Desa Cogreg Kecamatan Parung pada Sabtu 16 April 2022.
 
Karena tak terima, ia langsung mengunjungi agen dan menukarnya dengan ayam tidak bau.
"Alhamdulillah bisa ditukarkan," ucapnya.
 
 
Komplent tersebut juga datang dari beberapa warga yang mengambil alih bantuan ke dua agen antara lain agen Supria dan Agen Warsih.
 
Saat dikomfirmasi, suplayer, Alfius dijelaskan ayam tersebut merupakan sub dari mantan Kepala Desa Cogreg.
 
"Yang bertanggungjawab bukan agen tapi lurah (mantan kades) Cogreg, Suherdi. Itu barang dia (Suherdi,red)," tuturnya.
Selain ayam, Alfius memastikan komoditas yang disalurkan berkualitas baik.****
 
 
 

 
 

Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: Ahmad Fauzi

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Wajib Tau, Penyebab Kemiskinan Pendapat Ulama

Selasa, 8 Oktober 2024 | 10:18 WIB
X