• Senin, 25 November 2024

Tak Izin Ke Warga, Kabel Jaringan Internet Disoal Warga

- Senin, 21 Juni 2021 | 11:27 WIB
IMG_1624249604995
IMG_1624249604995


PAMIJAHAN, Bogor Times- Pemasangan kabel jaringan internet di Kampung Lembur Gede RT.002/001, Desa Gunung Bunder 2, Kecamatan Pamijahan di protes warrga. Pasalnya,  pembangunan tersebut diduga tidak kantongi izin.





Tokoh masyarakat Desa Gunung Bunder 2, Ustdaz Pahrudin mengatakan.  Pemasangan kabel  yang melintang tepat di atas atap rumah milik warga dilakukan tanpa izin atau pemberitahuan.





“Warga banyak yang terganggu karena itu. Termaksud saya, apalagi rumah ini akan di renovasi menjadi dua lantai, mau bagaimana kalau kabel yang dipasangnya berada tepat di atas rumah bagian depan,” ujarnya pada Minggu (20/06/2021).





Ia mengaku hawatir tiang yang dibangun tersebut roboh saat terjadi gempa. Selain itu, kabel yang terpasang akan mengganggu pemilik rumah.





“Yang paling disayangkan tidak ada pemberitahunnya pihak yang masang kabel dan menempel dirumah kami. Kalau diberithau kan bisa cari solusi baik dimana kabel tersebut bisa dipasang agar tidak merusak estetika,” ungkapnya.





Lebih lanjut, Pahrudin mengaku tak bertanggungjawab ketika masyarakat marah dan melakukan tindak anarkis.





“Kalau tidak segera dicabut masyarakat yang akan membongkarnya sendiri,” pungkasnya.


Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Imam Shodiqul Wadi

Tags

Rekomendasi

Terkini

Wajib Tau, Penyebab Kemiskinan Pendapat Ulama

Selasa, 8 Oktober 2024 | 10:18 WIB
X