Rahasia di Balik Ornamen Keris Lapis Emas Jokowi

- Selasa, 14 Juli 2020 | 03:22 WIB
IMG-20200714-WA0004_copy_800x455
IMG-20200714-WA0004_copy_800x455


Bogor Times, Nasional- Sebilah keris dengan warangka berwarna merah tampak menyolok di salah satu sudut ruang pameran Museum Keris Nusantara. Keris tersebut merupakan hasil pemberian Presiden Joko Widodo yang kini menjadi salah satu koleksi museum keris kebanggaan Wong Solo.





Keris pemberian Presiden yang akrab disapa Jokowi itu diberi nama keris Kiai Tengara. Hanya saja, bagi masyarakat maupun pengunjung museum, keris tersebut justru lebih dikenal dengan sebutan keris Jokowi ketimbang nama aslinya, keris Kiai Tengara.





Para pengunjung dengan mudah bisa melihat koleksi keris Jokowi itu di lantai 5 bangunan museum tersebut.





Bahkan, untuk menandai keris sumbangan mantan Wali Kota Solo itu, pada bagian kotak kaca untuk menyimpan keris itu tertera keterangan di atas secarik kertas yang bertuliskan 'Kiai Tengara Ir H Joko Widodo Presiden Republik Indonesia'.





Menurut salah satu kurator Museum Keris Nusantara, Muhammad Faris Lazmi, keris tersebut diserahkan Presiden Jokowi saat peresmian museum yang berlangsung pada 9 Agustus 2017 silam.





Selanjutnya keris itu menjadi salah satu ikon koleksi museum yang terletak di sekitar kawasan Stadion Sriwedari Solo itu.





"Keris ini punya gelar dengan nama Kiai Tengara yang berasal dari kata tetenger dan artinya pertanda.


Halaman:

Editor: Wahidin Hobamatan

Tags

Rekomendasi

Terkini

5 Doa Pilihan yang Cocok Dibaca Selama Ramadhan

Sabtu, 6 April 2024 | 06:00 WIB
X